Rabu, 14 Agustus 2019

UE deteksi HO failure,

my note for t311 dan t301 :
Timer t311 dan t301 itu berjalan sendiri-sendiri, tidak bisa bersamaan. Jadi gini ceritanya....

Jika UE deteksi HO failure, RLF, dll maka butuh re-establish kan ya, nah jika butuh re-establish maka harus dapat cell lain yang suitable sehingga timer t311 dimulai. Dalam pencariannya, jika t311 belum expire namun sudah menemukan cell lain yang suitable tsb, maka RRC Reestablishment procedure diproses sehingga t311 stop dan t301 dimulai.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

My Headlines